Manfaat memiliki kemampuan desain grafis bagi mahasiswa sangat besar. Itulah kenapa jurusan ini diincar oleh banyak orang. Karena prospek kerjanya sangat cerah dan terbuka lebar bagi siapa saja. Jadi menarik.

Karena dengan meningkatkan kemampuan secara personal dan profesional bisa menjadi daya jual seseorang. Dengan begitu mereka dapat bersaing secara profesional. Sedangkan kemampuan personal ini dapat digunakan pribadi. Jadi cukup menguntungkan.

Itulah kenapa jurusannya penting dan manfaat memiliki kemampuan desain grafis bagi mahasiswa sangat banyak. Banyak pelajarannya bisa melatih kemampuan seseorang secara profesional. Tujuannya adalah agar semakin siap bersaing dalam bisnis.

Kemampuan desain grafis ini termasuk keahlian menarik. Karena umumnya bisa membuat seseorang dapat merancang tampilan semua elemen visual supaya lebih indah dan menarik. Mulai dari simbol, gambar, warna, dan tulisan.

Apa Itu Jurusan Desain Grafis

Sebelum mempelajari seperti apa manfaat memiliki kemampuan desain grafis bagi mahasiswa. Kenali dulu jurusannya, yaitu mempelajari komunikasi secara visual. Selain itu juga menangani soal materi cetak serta online semua media.

Mulai dari kartu nama, brosur, poster, undangan. Selain itu juga mengerjakan semua proyek desain interface dari website, ilustrasi, pembuatan ikon/ logo bisnis, geometric. Fokusnya adalah representasi komunikasi visual.

Jadi dalam pembelajarannya nanti akan memanfaatkan perangkat lunak untuk desain. Yaitu Illustrator, Adobe Photoshop, Flash. Sedangkan elemennya bisa berupa warna, font, foto, ilustrasi, tekstur. Tujuannya adalah penyampai pesan.



Pesannya akan disampaikan pada berbagai media seperti brosur, iklan cetak, kemasan produk, majalah, koran, poster, buku, dan lainnya. Itu artinya jurusannya hanya sesuai untuk orang kreatif yang mencintai seni estetika.

Jadi bila ditanya tentang apa manfaat memiliki kemampuan desain grafis bagi mahasiswa dan kenapa mengambil jurusannya? Berdasarkan manfaatnya, alasan memilihnya adalah dapat membantu menyalurkan kreativitas berbentuk visual gambar dan video.

Disamping itu, prospek karirnya sangat luas. Mulai korporat, freelance, dan lain-lain. Anda bisa memilih pekerjaan yang cocok sesuai keinginan dan keahlian. Terlebih industri kreatif semakin berkembang dari komik sampai periklanan.

Bisa dilihat dari pola komunikasi saat ini yang umumnya sudah berbentuk visual. Selain itu, perkembangan ekonomi semakin kreatif ikut mempengaruhi keuntungan memilih jurusan ini. Begitu juga dengan perkembangan industri lainnya.

Jadi bisa dibilang jurusan ini sangat penting untuk masyarakat modern. Karena hampir semua bentuk saat ini membutuhkan keahliannya. Mulai dari packaging produk, pembuatan kartu nama, logo, dan juga pemasaran digital.

Manfaat Memiliki Kemampuan Desain Grafis Bagi Mahasiswa

Setelah mengenal seperti apa bidang pendidikannya, saatnya mengenal manfaat mempelajarinya lebih jauh. Berikut adalah keuntungan bila mempunyai kemampuan tersebut untuk mahasiswa. Sehingga semakin yakin dengan jurusan tersebut setelah melihat manfaatnya.



1. Memudahkan proses pengerjaan tugas kuliah. Umumnya beberapa mata kuliah meminta mahasiswanya membuat karya visual sederhana berbentuk poster, presentasi, tipografi, tutorial. Dengan kemampuan ini efektif memudahkan Anda dalam mengerjakannya.

2. Mempercantik vie media sosial. Ini adalah salah satu manfaat memiliki kemampuan desain grafis bagi mahasiswa. Sehingga tingkat rasa percaya diri semakin meningkat dan menciptakan kesan positif. Tujuannya membangun relasi.

3. Bisa digunakan untuk membantu teman. Karena mungkin ada beberapa teman atau saudara yang butuh jasa desain grafis gratisan untuk memasarkan produk usahanya atau kepentingan lain. Kemampuan ini bisa dimanfaatkan.

4. Dijadikan sebagai usaha sampingan. Anda bisa menjadi pekerja lepas untuk menghasilkan uang. Tentunya hal ini semakin mudah karena banyak situs membantu para fresh graduate untuk menjadi pekerja lepas disana.

5. Memberikan nilai plus CV saat melamar pekerjaan. Ini adalah salah satu manfaat memiliki kemampuan desain grafis bagi mahasiswa saat melamar sebuah pekerjaan di perusahaan tertentu. Ampuh memberikan nilai lebih.

Umumnya pihak lembaga organisasi selalu mengecek dan menyeleksi semua calon pekerja baru saat melihat CV-nya. Dengan keahlian di bidang gratis memungkinkan mereka akan mempertimbangkan kemampuan tersebut. Karena tidak semuanya bisa.

Disamping itu, kebutuhan soal kemampuan tersebut sangat tinggi. Jadi hal tersebut memberikan nilai lebih kepada mereka yang memiliki keahliannya di mata masyarakat dan perusahaan. Itulah kenapa kemampuannya sangat penting sekarang.

Fakta dari Jurusan Desain Grafis

Ada banyak fakta menarik yang dapat dikupas dari manfaat memiliki kemampuan desain grafis bagi mahasiswa. Karena bidang ini sangat penting untuk masyarakat modern yang mau berbisnis. Berikut adalah fakta menariknya:

1. Meski terlihat besar prospek karirnya, ternyata pekerjaan ini terkadang membosankan untuk dilakukan. Setiap pekerjaannya menuntut kreativitas seseorang dalam mengolah kemampuan artistik supaya bernilai seni yang tinggi. Sehingga siap menghadapi dunia.

2. Untuk mendapatkan manfaatnya, maka diperlukan kolaborasi dengan banyak pihak. Saat bekerja dengan tim akan membuat hasil kerja membaik. Karena efektif meningkatkan kesadaran tentang melihat semua hal dari berbagai sudut pandang.

3. Agar sukses mendapat manfaat memiliki kemampuan desain grafis bagi mahasiswa, maka perlu kecocokan antara desainer dengan kliennya. Jadi keduanya harus bisa bekerjasama supaya tidak ada perdebatan tanpa ujung dalam berbisnis.

4. Harus bisa melakukan manajemen sesuai ekspektasi klien. Jadi Anda dituntut untuk memahami dampak estetis terhadap setiap desainnya supaya klien paham dengan hal tersebut. Karena tidak semua pihak sesuai ekspektasi kliennya.

5. Mahasiswa perlu mempelajari analisis data. Jadi selain memahami bagaimana cara berkomunikasi secara visual, ternyata masih perlu mempelajari analisis data. Sehingga dapat membantu membuat keputusan terhadap desain dan bisnis sesuai informasi.

6. Harus bisa memahami kontrak kerja sama (kerja). Jangan sampai mengabaikannya supaya bisa mendapat hak yang sesuai manfaat memiliki kemampuan desain grafis bagi mahasiswa. Diharapkan bisa bebas masalah setelah bekerja.

7. Pilihan karirnya ada banyak. Ini adalah salah satu fakta paling ditunggu-tunggu. Karena ternyata bidang yang dipelajari multi fungsi. Sehingga bisa digunakan untuk melamar banyak profesi sekaligus. Masing-masing pekerjaan sama-sama menguntungkan.

Peluang Karir Jurusan Desain Grafis

Seperti yang disampaikan sebelumnya bahwa prospek karirnya sangat cerah. Inilah yang menjadi salah satu manfaat memiliki kemampuan desain grafis bagi mahasiswa paling menguntungkan. Berikut ini adalah prospek kerja bagi lulusannya:

1. Branding consultant, ini adalah pekerjaan yang cocok untuk lulusan ini. Yaitu bertanggung jawab membuat branding perusahaan baru berbentuk desain logo, maskot, packaging, company profile. Jadi harus punya keterampilan konseptual.

2. Bekerja di perusahaan game. Keahlian Anda sangat dibutuhkan mereka karena bertugas menyediakan kebutuhan gambar game. Mulai dari UI, asset game, ilustrasi marketing, karakter, icon, dan logonya. Jadi perlu memperhatikan trendnya.

3. Bisa bekerja sebagai software house. Jadi mengatasi masalah tampilan web dan aplikasi. Dibutuhkan keahlian mendesain user interface dan experience. Jadi memberikan nilai tambah bila memahami berbagai coding web saat bekerja.

4. Bekerja sebagai freelancer. Jadi bisa memilih berbagai lingkungan kerja secara bebas. Salah satunya bekerja pada coworking space atau freelance. Ini cocok sekali untuk mereka yang ingin bekerja dalam nuansa informal.

Jadi seperti itulah serba-serbi tentang jurusan ini. Setelah melihatnya, dapat disimpulkan bahwa manfaat memiliki kemampuan desain grafis bagi mahasiswa itu ada banyak karena peluang karirnya sangat terbuka lebar untuk masyarakat.

Salah satu manfaat memiliki kemampuan desain grafis bagi mahasiswa adalah bisa bekerja di bidang banyak hal setelah lulus nanti.

 Copyright stekom.ac.id 2018 All Right Reserved